https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Diet Dengan Cara Berjalan Kaki, Simak 7 Tips Ini Agar Maksimal Turunkan Berat Badan

OLAHRAGA: Usai menyantap hidangan Iduladha sebaiknya Kamu mulai melakukan olahraga seperti berjalan kaki untuk membakar kalori.-Foto: jovee.id-

Berjalan kali sebanyak 10 ribu langkah akan membantu membakar lemak sekitar 1000 kalori. 

Tentu saja semakin banyak langkah akan menurunkan berat badan kamu. 

Apabila kamu baru memulai maka tidak perlu langsung melakulan sebanyak 10 ribu langkah. 

Lakukan secara bertahap menyesuaikan dengan kemampuan kamu, jadi tetapkan target setiap harinya. 

6. Pilih Jalur Menanjak

Bila kamu merasa olahraga berjalan kaki kamu monoton maka dapat mencoba variasi di jalur menanjak. 

Jalur menanjak akan meningkatkan pembakaran kalori. 

Kalau kamu berada di kantor atau sekaligus perjalanan ke suatu tempat maka gunakan tangga manual dari pada menggunakan lift ataupun eskalator. 

7. Menambah Beban

Jika kamu merasa sudah ada peningkatan kekuatan dalam setiap langkahmu, maka kamu bisa mencoba menambah beban saat berjalan. 

Hal tersebut akan menambah intensitas kamu dalam berjalan kaki. 

Menambah beban akan meningkatkan pembakaran kalori yang membuat olahraga yang kamu lakukan lebih efisien.

Kamu bisa berjalan dengan memikul beban di punggung ataupin di tangan. 

Terpenting dalam setiap olahraga adalah konsistensi dimana itu kamu lakukan rutin setidaknya lima kali selama seminggu. 

Berjalan kaki bukan hanya akan menurunkan berat badan dan juga kesehatan tapi juga biasa dilakukan untuk terapi setelah terkena stroke.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan