https://sumateraekspres.bacakoran.co/

KemenPPPA Ajak Pilih Perempuan dalam Pemilu, Ini Tujuannya

Dalam acara media talk pada Senin (22/01/2023), Asisten Deputi Pengarusutamaan Gender Bidang Politik dan Hukum Kemen PPPA, Iip Ilham Firman, menyampaikan urgensi kampanye digital untuk mendukung keterwakilan perempuan di parlemen. Foto: Dody/sumateraekspr--

Meskipun pemilih perempuan terbukti memiliki loyalitas yang tinggi, keterpilihan perempuan dalam parlemen dan kebijakan dari lembaga terkait belum sesuai harapan.

Secara keseluruhan, perjuangan untuk meningkatkan keterwakilan perempuan dalam politik di Indonesia masih dihadapkan pada berbagai hambatan.

seperti diskriminasi, faktor sosial dan kultural, serta kompleksitas sistem pemilu. Meskipun demikian, Kemen PPPA dan para pihak terkait terus berkomitmen untuk mengatasi tantangan tersebut demi mencapai keterwakilan perempuan yang lebih optimal di parlemen Indonesia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan