7 Pencetak Gol Termuda Liga Inggris, Berikut Daftarnya
James Vaughan menjadi pemain termuda yang berhasil memcetak gol di Liga Inggris --
PALEMBANG, SUMATERAEKSPRES.ID - Liga Inggris adalah liga terbaik di dunia saat ini. banyak pemain hebat yang ingin berkompetisi di negara asal sepak bola tersebut.
Dengan gaji yang menggiurkan, iklim kompetisi yang bagus, serta dukungan fans yang loyal menjadi daya Tarik tersendiri bagi para pesepak bola professional.
Begitu juga para pemain yang memulai awal karir berlomba-lomba ini menjadi yang terbaik dan membuat sejarah hebat di klub Inggris.
Dari sekian banyak pemain muda yang merumput di Premier League hanya ada beberapa saja pemain muda yang berhasil mampu mencetak gol. Inilah daftar 7bpesepak bola termuda di Liga Inggris yang berhasil mencetak gol:
BACA JUGA:Drawing Liga Champions Eropa: Drama Menegangkan di Markas UEFA
1.James Vaughan (Everton)
Pemain James Vaughan menjadi pemain termuda dalam sejarah Premier League yang mampu mencetak gol. Pemain Everton ini berusia 16 tahun 8 bulan dan 27 hari menyumbangkan 1 gol ke gawang Crystal Palace saat timnya menang dengan skor 4-0 pada 10 April 2005.
BACA JUGA:Hadapi Lazio, Inter Konfiden dengan Pavard
BACA JUGA:Inilah 3 nominasi Gol Terbaik Puskas FIFA 2023, siapa saja?
James Vaughan masuk sebagai pemain pengganti dengan menggantikan Gary Naysmith 15 menit sebelum pertandingan berakhir. Dengan menyumbangkan 1 gol sudah cukup bagi Vaughan mencatatkan Namanya dalam sejarah Liga Inggris sebagai pemain termuda yang berhasil mencetak gol.
2.James Milner (Leed United)
Tak disangka James Milner sudah dua dekade bermain di Liga Inggris dan banyak memperkuat klub-klub besar Liga Inggris seperti Liverpool dan Manchester City. Namun debutnya ditandai dengan sempurna. Dirinya berhasil mencetak gol termuda dengan usia 16 tahun 11 bulan, dan 22 hari.
Milner yang memperkuat Leed United berhasil membawa timnya mampu mengalahkan Sunderland dengan skor 2-1. Rekor Milner baru dipecahkan 18 tahun kemudian oleh James Vaughan. Selain itu Milner juga menjadi pemain keempat di Liga Inggris sebagai pemain dengan penampilan terbanyak.
3. Wayne Rooney (Everton)