Rusunawa Polres Muratara Diminta Segera Rampung

MURATARA, KORANSUMEKS.COM - Polres Muratara bakal memiliki Rusunawa yang difungsikan sebagai mes atau asrama untuk anggota.

Meski alami keterlambatan dalam proses pembangun, namun Rusunawa itu diprediksi rampung di awal Febuari 2023 mendatang.

Jika selama ini sejumlah personil banyak ditempatkan di luar Polres Muratara, seperti kontrakan maupun rumah rumah milik warga.

Namun setelah rusunawa rampung, seluruh personil akan ditempatkan disini. Baca Juga : Hendak Mencopet, Wanita Paruh Baya Ditelanjangi Warga dan Diarak Tanpa Baju Baca Juga : Polisi Gadungan Ajak Video Call Cabul

Daya tampung Rusunawa setidaknya bisa menampung 3 pleton personil kepolisian. Baca Juga : Polisi Gadungan Ajak Video Call Cabul

Kapolres Muratara AKBP Ferly Rosa Putra menegaskan, setelah pembangunan gedung itu rampung akan langsung diresmikan dan difungsikan. Baca Juga : Hoax Culik Anak, Harus Tetap Waspada Baca Juga : 1.200 Peserta TO Maju ke Final

"Nanti rencananya Kapolda Sumsel yang langsung meresmikan. Kemarin sudah ditinjau wakapolda dan ada beberapa arahan khusus, seperti pengejaan harus Seger rampung mengingat sudah lewat waktu," bebernya.(zul)

https://sumateraekspres.bacakoran.co/?slug=sumatera-ekspres-24-januari-2023/

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan