https://sumateraekspres.bacakoran.co/

Unsri Ajak Masyarakat Aktif Dalam Pengawasan Proses Ujian Mandiri

Unsri Ajak Masyarakat Aktif Dalam Pengawasan Proses Ujian Mandiri PALEMBANG, SUMATERAEKSPRES.ID - Pengumuman hasil USMB Unsri untuk tingkat D3 dan alih program berlangsung pada Jumat, 14 Juli 2023 lalu. Itu berlaku bagi mereka yang hendak kuliah di kampus Unsri Bukit Palembang. Bagi peserta yang lulus seleksi, Unsri meminta untuk segera melakukan daftar ulang. Pendaftarannya di http://reg.unsri.ac.id. Selain itu, dalam ujian ini, Unsri juga memastikan jika Mendikbudristek juga mengajak masyarakat untuk ikut terlibat dalam proses pengawasan. BACA JUGA : Heboh! Netizen Sebut Adiknya Lulus Tapi Dibatalkan, Panitia Unsri Sebut Pemutarbalikan Fakta dan Bakal Lapor Kepolisian Sehingga seleksi secara mandiri dapat terlaksana secara transparan dan akuntabel. Seleksi mandiri oleh PTN harus berdasarkan seleksi akademis dan dilarang dikaitkan dengan tujuan komersial. BACA JUGA : Tercatat 5.518 Peserta Gagal Ujian Mandiri Unsri, Segini Jumlah yang Lulus Dengan mekanisme baru ini, masyarakat dapat berperan aktif dalam mengawasi proses seleksi secara mandiri di PTN. Apabila memiliki bukti permulaan atas pelanggaran peraturan dalam proses seleksi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan