Inilah kesempatanmu untuk belajar dari yang terbaik dan siap berkontribusi besar di bidangmu.
BACA JUGA:Baznas Bikin Geger! 10.000 Beasiswa Santri Siap Digelontorkan!
Persyaratan dan Dokumen Wajib
Untuk melangkah lebih dekat ke Oxford, kamu hanya perlu mempersiapkan beberapa dokumen penting:
- Curriculum Vitae (CV)
- Sertifikat Bahasa Inggris (TOEFL/IELTS)
- Sertifikat GRE (Graduate Record Examination)
- Portofolio (jika relevan)
- Transkrip akademik
Cara Mendaftar
Mudah banget! Kamu hanya perlu mendaftar ke program studi di Oxford dan melampirkan surat pendaftaran Beasiswa Weidenfeld-Hoffmann.
Setelah itu, jika lolos seleksi administrasi, kamu akan dipanggil untuk wawancara antara Maret hingga Juni 2025.
BACA JUGA:Mau Beasiswa Bank Indonesia? Ini 20 Jurusan yang Berpeluang Besar Mendapatkannya
BACA JUGA: PENGUMUMAN Resmi Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI) Dalam Negeri 2024: Cek Hasil Seleksimu Di Sini!
Jangan sampai ketinggalan kesempatan ini! Kunjungi situs resmi Weidenfeld-Hoffmann untuk informasi lebih lanjut dan segera daftar.