Contoh Soal dan Kunci Jawaban TIU CPNS 2024, Yuk Pelajari!

Rabu 21 Aug 2024 - 12:25 WIB
Reporter : dian
Editor : Alfery

9. Andi membeli boneka seharga Rp50 ribu. Setelah itu, boneka dijual lagi dengan harga Rp80 ribu. Berapa persen keuntungan Andi?

  • 30 persen
  • 40 persen
  • 50 persen
  • 60 persen
  • 70 persen
  • Jawaban: D. 60 persen

    10. 1, 5, 11, 19, 29, ..., 55,

  • 39 dan 69
  • 41 dan 71
  • 35 dan 65
  • 39 dan 65
  • 40 dan 71
  • Jawaban: B

    11. 60, 30, 90, 45, 135,      , 202,5

  • 125,5
  • 150
  • 175
  • 67,5
  • 167,5
  • Jawaban : D

    12. 6, 8, 11, 15, 20,     , 33

  • 25
  • 27
  • 28
  • 26
  • 32
  • Jawaban : D

    13. Umur Roni 4 tahun lebih muda dari umur Elsa. Jika jumlah umur keduanya 34 tahun, maka umur Elsa saat ini berapa

  • 15 tahun
  • 17 tahun
  • 22 tahun
  • 21 tahun
  • 19 tahun
  • Jawaban: E

    14. Berapa tiga suku pertama suatu barisan yang rumus suku ke-n nya Un = 3n² - 2?

  • 1,5,10
  • 1,10,25
  • 1,15,20
  • 1,20,25
  • 1, 15, 25
  • Jawaban: B. 1,10,25

    15. Semua karyawan berdasi

    Semua karyawan berjas

    Jadi:

  • Sebagian karyawan bersepatu
  • Sebagian karyawan berdasi dan bersepatu
  • Sebagian karyawan berdasi
  • Sebagian karyawan berdasi dan berjas
  • Semua berdasi dan berjas
  • Jawaban : D

    Kategori :