Bangun Jembatan Penghubung Hingga Budidaya Sapi Potong

Rabu 31 Jul 2024 - 20:56 WIB
Reporter : Rendi
Editor : Dede Sumeks

BACA JUGA:Fakta Menarik Kandungan Gizi Daging Sapi dan Kambing, Mana yang Lebih Baik?

Di program ini, lanjut Edi, pihaknya melibatkan masyarakat sebagai peternak. “Nanti hasil penjualan ternak sapi dibagi masing-masing 60 persen untuk pemelihara dan 40 persen untuk PAD desa,” pungkasnya.

Dia berharap peternakan sapi ini bisa berkembang dan meningkatkan kesejahteraan serta konsumsi pangan bergizi masyarakat. (fad/lia)


PROGRAM: Pemerintah Desa Karang Makmur, Kecamatan Lalan, Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) punya program pembangunan jembatan dan jalan. Selain itu pemdes juga gencar melakukan penggemukan sapi. (kris samiaji)

Kategori :