Wajib Tau, Ini Jenis dan Kandungan Parfum beserta Turunannya

Sabtu 13 Jul 2024 - 04:00 WIB
Reporter : Englia
Editor : Englia

Jenis parfum ini pas banget dikenakan untuk kegiatan sehari-hari.

Karakteristiknya lebih ringan dari parfum, sehingga biasanya harus Kamu semprotkan lebih dari sekali dalam sehari, karena aromanya hanya bertahan sekitar 2 hingga 4 jam

BACA JUGA:Mengatasi Faktor-Faktor yang Menyebabkan Wangi Parfum Cepat Hilang

BACA JUGA:Dibalik Wanginya Parfume, Dapat Timbulkan Dampak Buruk

5. Eau de Cologne atau Cologne

Ini merupakan salah satu pewangi tubuh yang cukup populer di kalangan pria. 

Kadar minyak di dalamnya terbilang rendah, yaitu 2% sampai 4% saja. 

Biasanya bentuk botolnya besar dan kurang praktis untuk dibawa kemana-mana. 

Daya tahan jenis ini hanya 2 hingga 3 jam dan perlu digunakan beberapa kali. 

Cologne hanya bisa digunakan pada kulit.

6. Eau fraiche

Parfum yang satu ini memiliki kadar konsentrasi yang lebih rendah, yaitu sekitar 1% sampai 3% saja. 

Jika biasanya parfum lain menggunakan campuran alkohol dalam kandungannya, beda dengan eau fraiche yang menggunakan air untuk campuran kandungannya.

Parfum ini digunakan untuk menyegarkan aroma tubuh secara cepat. 

Dan aromanya pun hanya bertahan 1 hingga 2 jam saja, sehingga perlu menyemprotkan lebih sering agar aroma tubuh Kamu tetap segar.

7. Eau de Senteur

Kategori :