SUMATERAEKSPRES.ID -Seseorang sering mengatakan "ya" sebagai ungkapan untuk menyakinkan atau tidakan untuk menginginkan dalam mempertahankan dan menciptakan hubungan.
Namun, kebiasaan yang sudah menjadi sifat alami ini memiliki sisi buruk yang menjadi efek negatif.
Berikut adalah beberapa alternatif kata pengganti untuk menghindari mengatakan “Ya” secara otomatis dan terlihat lebih profesional:
“Izinkan aku memeriksa jadwal terlebih dahulu.”
• Kalimat ini singkat dan memberikan kesan bahwa Anda memerlukan waktu untuk memastikan ketersediaan sebelum memberikan jawaban.
BACA JUGA:Legenda Kubang Naga di Baturaja: Pesona dan Mitos di Puncak Bukit Katung, Ini Kisahnya!
BACA JUGA:Pencarian Rega Siswati: Hilang Sejak Selasa, Terakhir Diketahui Menuju Lengkiti
• “Aku menghargai pertanyaanmu, namun aku tetap perlu memikirkannya.”
• Variasi kalimat ini memberikan ruang bagi Anda untuk memutuskan jawaban tanpa harus langsung mengatakan “Ya.”
• Dengan kalimat ini, Anda menunjukkan bahwa Anda menghargai pertimbangan dan memerlukan lebih banyak waktu sebelum memberikan jawaban.
• “Tidak, terima kasih. Aku tidak bisa berkomitmen untuk ini.”
• Jika jawabannya adalah “tidak,” katakan dengan tegas seperti dalam kalimat di atas. Penting untuk memahami batasan diri sendiri.
BACA JUGA:7 Keterampilan Penting yang Wajib Diajarkan Orang Tua untuk Kesuksesan Anak di Masa Depan, Apa Saja?
• “Saat ini, jadwalku sudah penuh. Jadi, kita mungkin perlu mencari waktu lain.”