70 kg Sabu Lolos dari Sumsel, /Dicegat Anggota TNI AL-KSKP di Bakauheni, 3 Kurir Dijemput Bareskrim

Selasa 12 Mar 2024 - 21:01 WIB
Reporter : Martha
Editor : Edi Sumeks

Kepala BNNP Sumsel, Brigjen Djoko Prihadi menegaskan sejauh ini pihaknya belum  dapat menjustifikasi perihal informasi Narko-Politik tersebut.  "Tapi saat ini kami telah memetakan daerah rawan narkoba termasuk pada saat Pemilu 2024 ini. Ada 10 daerah dan tak kurang dari 600 kawasan,” bebernya.  Membuktikan begitu parahnya peredaran narkoba di Sumsel. (*) 

 

Kategori :