"Sertifikat IG Duku Komering memberikan kepastian asal muasal buah duku. Sehingga dapat menghindari adanya pencatutan nama Komering oleh produsen buah duku lain," ucapnya.
BACA JUGA:Bupati Enos Janjikan Hadiah Umrah, 270 Peserta Bersaing di MTQ X OKU Timur
BACA JUGA:Waduh, Hingga Februari 2024, Baru 1.551 Hektar Sawah yang Panen di OKU Timur, Ini Penyebabnya!
Sertifikasi IG Duku Komering diharapkan mampu memotivasi petani Duku Komering untuk senantiasa menjaga kualitas produknya.
"Dengan semakin membaiknya jaminan mutu Duku Komering diharapkan dapat memberikan daya tawar harga yang lebih baik bagi petani," terang Junadi.(lid)
Kategori :