Siap Tanggap Banjir

Minggu 14 Jan 2024 - 18:44 WIB
Oleh: Tim

Redaksi Yth,

SUMATERAEKSPRES.ID - Sebagai warga Palembang saya menakutkan bakal terjadinya banjir di beberapa ruas kota Palembang. Saat ini, banjir sudah menggenang di beberapa lokasi pinggiran kota. Dikhawatirkan banjir akan melanda pusat kota. Karena itu, saya berharap pemerintah untuk mengantisipasinya. Terima kasih.

Herman, Palembang.

Jawab: 

Pemkot Palembang terus berupaya untuk antisipasi banjir. Pencegahan banjir awal dengan membentuk tim dari Dinas PUPR untuk berjaga lokasi-lokasi rawan banjir di berbagai titik, termasuk di kawasan Sungai Musi dan Sungai Bendung antisipasi air agar tidak naik volumenya. 

H Ratu Dewa

Pj Wali Kota Palembang

 

Kategori :