KABAR BAIK! Buka Prodi Strategis Nasional, Institut Teknologi Bandung (ITB) Beri Beasiswa UKT 50 Persen. Burua

Minggu 04 Jun 2023 - 17:20 WIB
Reporter : novi hariyanto
Editor : novi hariyanto

PALEMBANG, SUMATERAEKSPRES.ID - Kabar dari Institut Teknologi Bandung atau ITB. Mereka membuka program studi atau prodi di bidang-bidang ilmu strategis. Dalam hal inj, namanya benerimaan Mahasiswa Baru Program Studi Strategis Nasional. Nah, bidang-bidang ilmu strategis ini memberikan nilai tambah agar sumber alam Indonesia, memiliki kekuatan ekonomi yang tinggi. Sementara itu, bidang ilmu ini akan menunjang proses industrialisasi. Seperti industri kimia, dan industri material. Dalam hal ini, Program Studi Kimia dan Fisika adalah beberapa contoh program studi strategis di bidang ini.

BACA JUGA :Pertanyakan ‘Tambahan’ THR BACA JUGA :Resah Isu Surat Pendampingan Lansia
ITB juga menyediakan program studi yang berfokus pada Ketahanan Pangan hingga Mitigasi Bencana.

Gali Kekayaan Alam

Nah, Ketahanan Pangan ini, ITB luncurkan untuk menggali kekayaan alam yang ada. Bahkan, ITB juga membuka prodi yang berfokus pada penggunaan energi. Menuju era Net Zero Carbon Emission.
BACA JUGA :Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Buka Lowongan Kerja. Simak Posisi yang Dibutuhkan!
Dalan hal ini, penggunaan minyak dan gas bumi harus ada penurangi, dan kekayaan hayati Indonesia berpotensi sebagai sumber energi. Mulai dari Kelapa Sawit, Gambut, dan berbagai minyak nabati lainnya.
Tags :
Kategori :

Terkait