Ayo Daftar! Beasiswa MoE ASEAN 2024 Telah Dibuka Bagi Siswa SMP dan SMA, Ini Syarat dan Benefitnya

Program beasiswa MoE ASEAN 2024 telah dibuka bagi siswa SMP dan SMA. -Foto: queenmoonlite studio/freepik-

SUMATERAEKSRPES.ID - Kementerian Pendidikan Singapura telah mengumumkan program beasiswa untuk siswa dari tingkat SMP hingga SMA yang ingin menempuh pendidikan di Singapura.

Program ini ditujukan kepada siswa berprestasi dari negara-negara di Asia Tenggara seperti Brunei Darussalam, Malaysia, Thailand, Vietnam, dan Indonesia.

Para penerima beasiswa akan mengikuti sistem pendidikan dan kurikulum yang berlaku di Singapura.

Mereka tidak hanya akan belajar di dalam kelas, tetapi juga diberikan kesempatan untuk mengembangkan berbagai keterampilan termasuk kepemimpinan, komunikasi, dan keterampilan hidup lainnya.

BACA JUGA:Segera Daftar! Beasiswa YSEALI Academic Fellowship Tawarkan Kuliah Singkat di AS, Simak Persyaratannya

BACA JUGA:Telah Dibuka! Beasiswa AFS untuk Guru SMP dan SMA, Daftar via Online, Cek Linknya

Beasiswa ini, yang diberi nama Beasiswa MoE ASEAN 2024, mencakup berbagai tunjangan seperti

- Tunjangan tahunan

- Tunjangan tinggal

- Tiket pesawat ekonomi pulang pergi

- Biaya sekolah

- Biaya ujian GCE O-Level dan A-Level (jika diperlukan)

- Tunjangan kesehatan dengan perlindungan asuransi kecelakaan

- Akomodasi asrama

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan